Tentang Larispa

VISI :

Menjadi Lembaga Riset yang Unggul dalam Research & Consulting di Indonesia


MISI :

  1. Melakukan penelitian dan survei bagi kepentingan publik menuju pembangunan berbasis penelitian
  2. Melakukan pelatihan sebagai implementasi ilmu pengetahuan sebagai bentuk pengabdian masyarakat
  3. Melayani masyarakat melalui Konsultasi Manajemen, Pendidikan, Konsultan Pilkada dan Riset Sektor Publik menuju masyarakat yang sejahtera
  4. Mempublikasikan hasil penelitian, khususnya Riset Sektor Publik bagi pemanfaatan ilmu pengetahuan menuju pembangunan berbasis penelitian.

Produk Larispa

Tautan Rekomendasi

Pilkada

Quick Count dan Real Count oleh TIM Larispa untuk Pasangan No. 1 RABU
di Pilkada Kab. Aceh Tenggara :

Quick Count PSU pasangan No. 3 MASS
di Pilkada kab. Gayo Lues oleh Tim Larispa

Kata Mereka Tentang Larispa

Rahmadani
RahmadaniRumah Web
Cuma kalender di Larispa yg tgal 23 April diberi tanda BIRU, karna itu adalah Tanggal spesial Larispa Indonesia,. selamat ulang tahun Larispa Teliti Dulu Baru Bicara!!
Nurhayati Saragih
Nurhayati SaragihAkbid Pemko Tebing Tinggi
Selàmat dan sukses kepada Larispa Indonesia. Semoga jaya selalu. Dengan bertambahnya usia makin maju dan lebih mengembangkan sayapnya.
Abd Jalil
Abd JalilPerwakilan Larispa Sulsel
Selamat harla Larispa Indonesia jaya selalu dalam mutu pendidikan tinggi...
Hartina
HartinaSTAI YAPNAS Jeneponto

Dirgahayu Larispa Paling ngerti kebutuhan mutu suatu lembaga pendidikan Jaya terus

 Ikhwaluddin Simatupang
Ikhwaluddin SimatupangFakultas Hukum UMSU
Sukses slalu buat Larispa Indonesia
Hendra Harmain
Hendra HarmainSekretaris Asosiasi Dosen Akuntansi
Tak terbantahkan lagi peran Larispa Indonesia sebagai pioneer akreditasi memajukan kampus kampus di indonesia
Aditya Kryoadi
Aditya KryoadiDream Arch
Selamat ulang tahun untuk Larispa Semoga semakin sukses dan semakin berkembang Aamiin...
Molly Wahyuni
Molly WahyuniSTIE BANGKINANG

Larispa membuka mata saya betapa pentingnya kualitas pendidikan bagi anak-anak bangsa. Rugi besar nggak kenal Larispa Indonesia, di sini komunitas para ilmuwan yg mengedepankan profesionalitas tanpa membedakan suku, agama dan ras. Terimakasih Larispa, bangga menjadi bagian darimu...

Gunawan Wibisono
Gunawan WibisonoSPV Enumerator

16 tahun adalah perjuangan yang panjang bagi Larispa dalam mewujudkan visi - misi nya.I ndonesia membutuhkan lembaga seperti Larispa dalam peran sertanyamenyeleraskan tujuan peningkatan mutu pendidikan Nasional yang berkualitas.Perjalanan Larispa tidak lepas dari perjuangan dan komitmen orang2 yang mendukung dan membesarkan nama Larispa. Perjuangan mereka untuk Larispa tidak bisa diukur dgn sesuatu apapun.Semoga Larispa tidak melupakan orang - orang yang telah memberikan komitmennya bagi perkembangan Larispa diwaktu lalu dan dimasa yang akan datang.

Edi Siswanto
Edi SiswantoDirektur CITRA MANDIRI TC&EO
Kehadiran Larispa Indonesia merupakan keniscayaan yang secara nyata membangun kredibitlitas Lembaga Pendidikan dengan upaya memperbaiki kualitasnya. Bravo LARISPA INDONESIA...!!!

Berita

WhatsApp Image 2023-03-31 at 08.55.58

Selamat dan Sukses

Selamat dan Sukse Visitasi Program Studi D-III Keperawatan Akademi keperawatan Lapatau bone tanggal 29 Maret 2023 s/d 31 Maret 2023 ...
Baca Selanjutnya
WhatsApp Image 2023-03-31 at 09.42.15 (1)

Selamat dan Sukses

Selamat dan Sukses Penyerahan surat keputusan kemdikbudristek tentang izin penggabungan sekolah tinggi ilmu hukum pengayoman akademi keperawatan lapatau bone akademi kebidanan lapatau ...
Baca Selanjutnya
WhatsApp Image 2023-03-01 at 14.24.49

Selamat dan Sukses

Larispa Indonesia mengucapkan Selamat dan Sukses Promosi Doktor Ilmu manajemen Dr.Siti Rahmayuni,.M.M (Perwakilan Larispa Indonesia Balikpapan) ...
Baca Selanjutnya

Lowongan Kerja

WhatsApp Image 2023-02-24 at 13.06.51

Loker Dosen

Untuk dan atas nama Client kami STKIP AL MAKSUM membuka lowongan tenaga pendidik untuk program studi : Prodi Bisnis Digital Prodi Teknik ...
Baca Selanjutnya
WhatsApp Image 2023-02-25 at 11.38.51

Loker Dosen

Untuk dan atas nama Client kami Yayasan Harapan Keluarga (HAGA) membuka lowongan tenaga pendidik untuk program studi : Prodi Teknik Informatika Syarat : 1. S1 ...
Baca Selanjutnya
WhatsApp Image 2022-11-21 at 09.38.19

Lowongan Dosen mengajar ke daerah

Untuk dan atas nama Client kami, Lembaga Riset Publik (LARISPA) INDONESIA, membuka Lowongan Tenaga pendidik S2 untuk Program Studi : S2 ...
Baca Selanjutnya

Mitra Kami